Kali ini, Puskeswan Cangkringan memberikan vaksin massal untuk ratusan kambing di Dusun Sintokan, Selasa (1/8).
DKPPP Kabupaten Temanggung memperketat pengawasan kesehatan hewan kurban untuk mencegah penyebaran PMK & LSD jelang Iduladha.
Hingga 2023 vaksinasi pencegahan PMK di Jateng sudah mencapai 1,6 juta dosis.
Agar jumlah produksi vaksin lokal dapat ditambah, Pusvetma berencana menggandeng pihak swasta dalam produksi vaksin lokal.
Dispertan Pemalang mencatat sebanyak 6.580 dosis vaksin satu dan dua penyakit mulut dan kuku (PMK) telah diberikan pada hewan ternak.
Pemkot Pekalongan melakukan uji kekebalan sapi yang telah menjalani vaksinasi PMK melalui pengambilan sampel darah.
Vaksinasi penyakit kuku dan mulut (PMK) pada hewan ternak di Kabupaten Kendal sudah mencapai 34%.
Peternak menyambut baik kebijakan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terkait wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).
Pemkot Pekalongan mengantisipasi penyebaran PMK dengan melakukan pendataan hewan ternak berupa pemasangan Eartag Secure QR Code.
Bank-bank pemerintah memberi dukungan kebijakan stimulus bagi pelaku usaha ternak terdampak Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).