KPU juga akan menyiapkan petugas di setiap lokasi dengan dibekali kursi roda hingga alat bantu jalan kruk.
Dinsos Temanggung menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada 18.350 buruh tani dan pekerja sektor pertembakauan.
Program Perpusling membuka layanan tukar pinjam buku dan pelayanan untuk mendongeng.
Ganjar ingin memastikan langsung bantuan keuangan (Bankeu) Pemerintah Provinsi Jateng terlaksana dengan baik dan bermanfaat bagi masyarakat.
DKPPP Kabupaten Temanggung memperketat pengawasan kesehatan hewan kurban untuk mencegah penyebaran PMK & LSD jelang Iduladha.
Pemkab Temanggung akan menggelar pelatihan Juleha sebagai upaya menjamin kesehatan, keamanan dan kelayakan daging kurban pada Iduladha 2023.
Tim Satgas Stunting Temanggung melaksanakan program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) kepada anak-anak baduta stunting.
Pemkab Temanggung mulai menerapkan pembayaran retribusi secara elektronik (e-Retribusi) di pasar tradisional.
Pemkab Temanggung tengah berupaya membantu pemulihan trauma para santri korban kebakaran Pondok Pesantren (Ponpes) Darul Muttaqien.
Pemkab Temanggung juga akan membentuk helpdesk serta hotline 24 jam di sistem PPDB online.