Salah satu jalan yang menjadi perhatian serius adalah jalan Desa Sumbersari-Desa Beketel di Kecamatan Kayen.
Pemkab Kebumen menargetkan H-7 Lebaran perbaikan jalan kabupaten tuntas, guna melayani arus mudik dan balik 2023.
Pemkab Blora melaporkan kerusakan Jalan Gobrogan-Blora di Wilayah Kunduran-Ngawen-Blora kepada Gubernur Jateng dan BBPJN Jateng-DIY.
DPUPR Temanggung tengah mengembangkan aplikasi Sobat Bima berbasis WhatsApp (WA) sebagai platform aduan kerusakan jalan bagi masyarakat.
DPRD Pati menginginkan adanya perbaikan jalan di depan RSUD Kayen yang rusak tersebut.
Camat Bayat, Joko Purwanto mengatakan, penutupan untuk menghindarkan warga dari kecelakaan dan mencegah kerusakan jalan semakin menjadi.
Ruas jalan ini diduga rusak lantaran sering dilalui kendaraan dengan muatan berelebih.
Pelaksana tugas (Plt) Kepala DPUPR Klaten, Suryanto mengatakan, proses lelang sudah dimulai selama beberapa waktu terakhir.
Pemkab Klaten berencana melakukan pemeliharaan darurat untuk menangani jalan rusak, lantaran proses lelang perbaikan jalan belum selesai.
Bupati Jepara, Dian Kristiandi memantau perbaikan Jalan Jepara – Welahan, pada Kamis (17/3) siang, setelah mendapat keluhan dari warga.