Warta Jumat, 26 Agustus 2022 Revitalisasi Alun-alun Kaliwungu, Pemkab Kendal Pindahkan PKL ke Area Parkir Masjid Agung Langkah tersebut diambil lantaran selter sementara yang rencananya ditempati pedagang, belum selesai dibangun.