Bupati Temanggung, HM Al Khadziq, menyatakan akan menyampaikan aspirasi massa ke pemerintah pusat dan memastikan bansos BBM tepat sasaran.
Buruh mengutuk keras Mendag Lutfi dan Menko Perekonomian, Airlangga Hartarto, karena dinilai gagal mengendalikan minyak goreng.
Para buruh menuntut kenaikan upah pada 2022 sebesar 7-10% sesuai dengan sesuai Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan.
Unjuk rasa ini mengangkat tema "7 Tahun Jokowi Mengkhianati Rakyat".
Unjuk rasa digelar dalam rangka menolak pemecatan pegawai KPK yang tak lolos tes wawasan kebangsaan (TWK).
Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) ini, meyakini aksi mendukung Rizieq jauh dari protokol kesehatan yang ketat.
Perbedaan pandangan politik atau tafsir hukum tidak selalu harus direspons dengan aksi massa.
Sebelum melakukan orasi di depan DPRD Kabupaten Temanggung, mereka berjalan kaki dari Tugu Pancasila (Tugu Jam).
Bupati didesak segera menutup produsen serat sintesis tersebut.
Masa aksi menuntut agar Bupati Sukoharjo, Wardoyo Wijaya, segera memberikan sanksi administratif lanjutan terhadap PT RUM.