Pemkab ) Rembang memastikan bantuan beras yang telah disalurkan kepada 710 keluarga penerima manfaat (KPM) sudah layak konsumsi.
Jaga Kestabilan Stok Beras, Pemkab Klaten Gencarkan Sidak ke Sentra Pelayanan Pertanian Padi Terpadu
Pemkab Klaten menggencarkan sidak ke Sentra Pelayanan Pertanian Padi Terpadu (SP3T), sebagai upaya menjaga kestabilan stok beras.
Bupati Klaten, Sri Mulyani melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Srago dan Delanggu, Selasa (7/2).
Dispertan Pemalang mencatat stok beras di Pemalang ada 5.298 ton hingga Rabu (14/12).
Produksi beras 2022 sebesar 32,07 juta ton dan terdapat stok di awal tahun 2022 sebesar 37,34 juta ton.
Optimalisasi lahan meningkat, dari sebelumnya penanaman hanya dilakukan tiga kali setahun menjadi empat kali setahun.
PPVTPT Kementerian Pertanian memberikan hak Pelindungan Varietas Tanaman (PVT) atas padi Rojolele varietas Srinuk khas Kabupaten Klaten.
Pemkot Yogyakarta memastikan ketersediaan kebutuhan bahan pokok untuk masyarakat aman menjelang libur akhir tahun.
Sebanyak 1.049 anak dari keluarga kurang mampu yang terdampak Covid-19 menerima bantuan beras dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukoharjo.
Sehingga bantuan tersebut harus cepat disalurkan demi memenuhi keutuhan makanan warga Tlogolele.