SUKOHARJO - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukoharjo, Jawa Tengah (Jateng), mulai merehab tiga pasar tradisional. Kini tahap pembongkaran.
Pembongkaran direncanakan berlangsung empat hari. Sejak Minggu (21/7). Hingga esok (Rabu, 24/7).
Pedagang sudah pindah ke pasar darurat, ujar Kepala Dinas Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disdagkop UKM) Sukoharjo, Sutarmo.
Baca: Pemkab Sukoharjo Segera Bangun 3 Pasar Tradisional
Taklayak. Dasar revitalisasi Pasar Ngaliyan, Pasar Carikan, dan Pasar Sraten. Selain penyediaan fasilitas yang pantas dan nyaman bagi para pedagang dan masyarakat.