Ganjar Wacanakan Kongres Sampah

Diharapkan agenda tersebut dapat mengatrol pemakaian plastik
Sabtu, 20 Jul 2019 15:31 WIB Author - Fatah Hidayat Sidiq

SEMARANG - Gubernur Jawa Tengah (Jateng), Ganjar Pranowo, berencana menggelar kongres sampah. Mengampanyekan diet plastik. Salah satu tujuannya.

Banyaknya sampah di Pantai Mangkang, Kelurahan Mangunharjo, Kota Semarang. Latar belakang wacana digulirkannya.

Lihat ini. Sampahnya luar biasa banyak. Indonesia itu juara dua sampah terbanyak di dunia, ucapnya sela penanaman mangrove di Pantai Mangkang, Sabtu (20/7).

Baca juga:
Silampah Belum Optimal Atasi Masalah Sampah Semarang
TPA Jatibarang Diprediksi Penuh Dasawarsa Lagi
Pengelola Lokawisata Guci Kelimpungan Kelola Sampah

Menurutnya, perlu keterlibatan semua pihak. Untuk menangani masalah sampah. Ini demi masa depan, kata dia.

Baca juga :